- Suatu bilangan habis dibagi 5 jika dan hanya jika digit terakhir dari bilangan tersebut adalah 0 atau 5
- Suatu bilangan habis dibagi 3 jika dan hanya jika jumlah digit bilangan tersebut habis dibagi 3
- Suatu bilangan habis dibagi 9 jika dan hanya jika jumlah digit bilangan tersebut habis dibagi 9
- Suatu bilangan habis dibagi 11 jika dan hanya jika selisih antara jumlah digit dari bilangan tersebut pada posisi ganjil dengan jumlah digit bilangan tersebut pada posisi genap habis dibagi 11
- Jika suatu bilangan habis dibagi a dan juga habis dibagi b, maka bilangan tersebut akan habis dibagi ab dengan syarat a dan b relatif prima, dan berlaku sebaliknya.
- Misalkan M jika dibagi p menghasilkan q dan bersisa r, ditulis M = pq + r (p menyatakan pembagi, q menyatakan hasil bagi, dan r menyatakan sisa) atau M = r (mod p)
Kita terlalu sibuk menginginkan dan mengejar sesuatu yang besar, tanpa menyadari bahwa kehidupan ini dibangun dari hal-hal kecil yang dilakukan dengan kesungguhan besar
Senin, 30 September 2013
Materi ajar
TEORI BILANGAN
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar